1. Lepaskan Stereotype Itu Dan Apa Yang Sudah Anda Pelajari Sebelumnya
Beberapa wanita memilih menghentikan karir mereka begitu menikah dan punya momongan, tapi kadang stereotype itu malah membuat depresi. Memiliki anak dan kebosanan dalam pernikahan bisa membawa perubahan pada seseorang. Ada pasangan yang malah akhirnya berselingkuh akibat kebosanan ini. Jadi melepaskan karir setelah menikah tak menjamin akan dapat melanggengkan hubungan.
2. Kenali Diri Sejati Anda
Beberapa orang yang membuat kita tertarik cenderung mengatakan banyak hal soal siapa dirinya, tentang hubungan yang dengan diri sendiri dan membicarakan volume keyakinan soal hubungan yang sedang dijalani. Jadi Anda perlu mengenal diri sendiri terlebih dahulu sebelum membuat peta soal hubungan yang akan Anda jalani.
3. Perjelas Soal Apa Yang Benar - Benar Anda Inginkan
Yang ini kedengarannya memang mudah dilakukan. Kadang apa yang kita pikir kita inginkan, sebenarnya bukan yang benar-benar kita inginkan. Satu-satunya cara untuk mengetahui adalah membuat jelas soal inti dari nilai dan tujuan Anda sendiri.
4. Membuat Jelas Tentang Apa Yang Anda Inginkan
Di awal hubungan, Anda perlu membuat jelas soal apa harapan Anda dan ‘kesepakatan’ yang Anda buat. Sangat mudah untuk ‘menyerah’ di saat-saat awal hubungan. Sekali Anda melakukannya, Anda dapat dengan mudah menyalahkan pasangan Anda, selanjutnya sepanjang hubungan, Anda malah mengubah-ubah ‘kesepakatan yang tak terucap’, apa Anda bisa melakukan hubungan dengan cara ini?
Post a Comment