Tidak ada satupun manusia yang bisa mengatur waktu karena waktu mempunyai kekuatan yang mega besar. Meskipun hal ini benar, masih ada saja orang yang ingin mengontrol waktu dan beberapa orang mengira mereka bisa mengontrolnya. Sesungguhnya waktulah yang mengontrol mereka dan hidup mereka. Dunia ini terbuat dari keserakahan di mana ada semacam manusia yang ingin mempunyai keinginan untuk mendapatkan hal yang lebih dari yang mereka miliki. Orang seperti ini selalu mempunyai keinginan untuk mengidam-idamkan sesuatu dan harus memilikinya, uang misalnya dan barang-barang materi lainnya. Pada masa kini, manusia hanya memikirkan diri sendiri dan hanya mementingkan dirinya saja. Akan tetapi pada waktu yang bersamaan mereka memikirkan tentang tiga orang di pikiran mereka. Bagaimanakah ini bisa terjadi jika mereka memang egois? Mungkin jawabannya adalah karena mereka hanya memikirkan tentang saya, aku dan diriku. Bahkan Albert Einstein juga sedikit rakus, bukan untuk uang tetapi untuk pengetahuan. Dia berusaha untuk menguasai waktu tetapi dia sendiri sebenarnya dibunuh oleh waktu (meninggal karena umur). Dia dikatakan meninggal pada saat mencoba untuk mencari tahu teori dunia ini. Dia telah menulis dua setengah halaman tentang teori ini dan wafat pada saat mencoba menyelesaikan setengah dari halaman ketiga. Jadi, seperti yang anda ketahui, waktu tidak hanya terlibat dalam hidup kita dan tidak hanya mempunyai kekuatan yang luarbiasa, tetapi lebih dari itu. Karena itu, untuk anda di mana saja berada, gunakanlah waktu anda secara bijaksana.
Bagikan di Facebook
Bagikan di Twitter
Lagi Hangat dari ANEKA MACAM TIPS
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Lagi Hangat
-
Kalau kamu adalah seorang cewek, harap kesampingkan dulu rasa jijik kamu akan pokok pembicaraan di sini. Sentuhan lidah dan bibir seorang co...
-
Apa yang paling mengasyikan bagi seorang pria dengan payudara pacarnya? kamu tentu sudah bisa menerka jawabannya. Memang semua laki-laki nor...
-
Tips Ampuh Balikan Sama Mantan Kekasih . Buat kamu yang baru putus sama pacar, tapi mungkin kamu nyesal udah mutusin dia trus kamu pengen ba...
-
Aplikasi kamera tembus pandang dan kamera transparan adalah sebuah aplikasi untuk melakukan foto dan video tembus pandang pada pakaian a...
-
Bagi yang masih mencari cari cara untuk nonton acara TV Online dan ingin melihat channel TV Online di seluruh dunia dengan menggunakan inter...
-
Sebuah sms yang membuat alisku berkenyut singgah di di layar handphone-ku. Isinya hanya tiga jenis huruf : “Okiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiii…....
-
Kalau kamu adalah seorang cewek, harap kesampingkan dulu rasa jijik kamu akan pokok pembicaraan di sini. Sentuhan lidah dan bibir seorang co...
-
Anda sudah memiliki rumah ? Atau Anda ingin menambah rumah untuk investasi. Semoga tulisan ini bisa membantu Anda. Saudara, tahukah An...
-
Tak dapat dipungkiri bahwa tren dunia kecantikan seolah-olah hanya “berpihak” pada mereka yang memiliki kulit wajah yang putih bersih. Gelar...
-
Download Dan Install Editor Foto Kembar / Seribu Bayangan Di Android Download Aplikasi Edit Foto Kembar Android Sekarang banyak bereda...
Post a Comment